Inilah Sejarah dan Beragam Contoh Kegiatan IPNU-IPPNU di Indonesia - Ipingus -->

    Social Items

Ipingus. - Hai, salam kenal untuk kamu yang lagi membaca artikel bermanfaat ialah Inilah Sejarah dan Beragam Contoh Kegiatan IPNU-IPPNU di Indonesia. Mungkin untuk seluruh pelajar Indonesia ada yang tahu ada juga yang belum tahu tentang IPNU-IPPNU. Untuk yang mengetahui nya saat masih pelajar misal saat sekolah di Madrasah Aliyah berarti sekolah yang kamu tempat menimba ilmu itu sudah collab dengan NU (Nahdlatul Ulama). Namun, ada juga yang pelajar sekolah di Madrasah Aliyah namun tidak tahu IPNU-IPPNU, mungkin saja memang tidak bekerja sama dengan NU atau hal-hal lainnya. Nah kamu tahu kah bahwa IPNU-IPPNU itu bisa menggantikan OSIS mau tahu sekolah apa? Dan apasih sejarah dan kegiatan dari IPNU-IPPNU?. Label dari artikel ini ialah : sejarah

Sejarah IPNU-IPPNU

IPNU itu singkatan sama hal nya dengan IPPNU, kalo IPNU itu Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama dan IPPNU berarti Ikatan Pelajar Putru Nahdlatul Ulama. Setelah sudah mengetahui hal dasar yakni artian dari IPNU-IPPNU, kali ini langsung ke pokok yakni sejarahnya. Saat tnggal 20 Jumadil Akhir 1373 H atau bertepatan dengan tanggal 24 Pebruari 1954 M, Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) secara resmi dibentuk melalui persidangan Konbes Ma’arif NU pelopornya antara lain : M. Sofyan Cholil, H. Musthafa, Achmad Masjhub dan A. Ghani Farida M. Uda. Hasil dari persidangan tersebut sudah didapati bahwa ketua umumnya yakni Mochamad Tolchah Mansur.

Lalu saat tanggal 28 Pebruari 1955 IPNU melaksanakan Kongres pertamanya di Malang Jawa Timur. Dalam forum ini diundang beberapa tokoh pelajar, santri, dan mahasiswa putri. Lalu awal dari kongres inilah muncul gagasan untuk mendirikan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU). Tanggal 8 Rajab 1374 H atau 2 Maret 1955 M IPPNU secara resmi didirikan di Solo, lalu yang sebagai ketua umumnya yakni Umroh Mahfudhoh.

Contoh kegiatan IPNU-IPPNU

Untuk kegiatan nya sendiri berbagai daerah pun berbeda-beda, disini hanyalah berupa contoh kegiatan dan tidak semua kegiatan nya ada. Namun kegiatan yang ada disini dan dijelaskan mungkin sudah banyak diberbagai daerah di Indonesia. Kegiatan nya itu ialah :
1.    Diklat Jurnalistik, ialah kegiatan untuk pendidikan jurnalistik seperti penulis berita dan sebagainya
2.    Penyuluhan Narkoba, kegiatan supaya para pemuda di Indonesia agar menjauhi Narkoba
3.    Latihan dasar kepemimpinan (LDK), ialah kegiatan untuk melatih jiwa dan sifat sebagai pemimpin
4.    Latihan pencak Silat, kegiatan yang melatih untuk pemuda bisa bela diri
5.    Acara Keislaman, kegiatan yang memang merangkai acara seperti tabligh akbar dan sebagainya
6.    Dan Lain-Lain

Untuk mengetahui kabar lengkap bisa dicek di google dengan kata kunci pencarian "sekolah tanpa osis dan diganti dengan IPNU-IPPNU"

Sekian kamu sudah membaca artikel bermanfaat ini mengenai Inilah Sejarah dan Beragam Contoh Kegiatan IPNU-IPPNU di Indonesia.

Inilah Sejarah dan Beragam Contoh Kegiatan IPNU-IPPNU di Indonesia

Ipingus. - Hai, salam kenal untuk kamu yang lagi membaca artikel bermanfaat ialah Inilah Sejarah dan Beragam Contoh Kegiatan IPNU-IPPNU di Indonesia. Mungkin untuk seluruh pelajar Indonesia ada yang tahu ada juga yang belum tahu tentang IPNU-IPPNU. Untuk yang mengetahui nya saat masih pelajar misal saat sekolah di Madrasah Aliyah berarti sekolah yang kamu tempat menimba ilmu itu sudah collab dengan NU (Nahdlatul Ulama). Namun, ada juga yang pelajar sekolah di Madrasah Aliyah namun tidak tahu IPNU-IPPNU, mungkin saja memang tidak bekerja sama dengan NU atau hal-hal lainnya. Nah kamu tahu kah bahwa IPNU-IPPNU itu bisa menggantikan OSIS mau tahu sekolah apa? Dan apasih sejarah dan kegiatan dari IPNU-IPPNU?. Label dari artikel ini ialah : sejarah

Sejarah IPNU-IPPNU

IPNU itu singkatan sama hal nya dengan IPPNU, kalo IPNU itu Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama dan IPPNU berarti Ikatan Pelajar Putru Nahdlatul Ulama. Setelah sudah mengetahui hal dasar yakni artian dari IPNU-IPPNU, kali ini langsung ke pokok yakni sejarahnya. Saat tnggal 20 Jumadil Akhir 1373 H atau bertepatan dengan tanggal 24 Pebruari 1954 M, Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) secara resmi dibentuk melalui persidangan Konbes Ma’arif NU pelopornya antara lain : M. Sofyan Cholil, H. Musthafa, Achmad Masjhub dan A. Ghani Farida M. Uda. Hasil dari persidangan tersebut sudah didapati bahwa ketua umumnya yakni Mochamad Tolchah Mansur.

Lalu saat tanggal 28 Pebruari 1955 IPNU melaksanakan Kongres pertamanya di Malang Jawa Timur. Dalam forum ini diundang beberapa tokoh pelajar, santri, dan mahasiswa putri. Lalu awal dari kongres inilah muncul gagasan untuk mendirikan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU). Tanggal 8 Rajab 1374 H atau 2 Maret 1955 M IPPNU secara resmi didirikan di Solo, lalu yang sebagai ketua umumnya yakni Umroh Mahfudhoh.

Contoh kegiatan IPNU-IPPNU

Untuk kegiatan nya sendiri berbagai daerah pun berbeda-beda, disini hanyalah berupa contoh kegiatan dan tidak semua kegiatan nya ada. Namun kegiatan yang ada disini dan dijelaskan mungkin sudah banyak diberbagai daerah di Indonesia. Kegiatan nya itu ialah :
1.    Diklat Jurnalistik, ialah kegiatan untuk pendidikan jurnalistik seperti penulis berita dan sebagainya
2.    Penyuluhan Narkoba, kegiatan supaya para pemuda di Indonesia agar menjauhi Narkoba
3.    Latihan dasar kepemimpinan (LDK), ialah kegiatan untuk melatih jiwa dan sifat sebagai pemimpin
4.    Latihan pencak Silat, kegiatan yang melatih untuk pemuda bisa bela diri
5.    Acara Keislaman, kegiatan yang memang merangkai acara seperti tabligh akbar dan sebagainya
6.    Dan Lain-Lain

Untuk mengetahui kabar lengkap bisa dicek di google dengan kata kunci pencarian "sekolah tanpa osis dan diganti dengan IPNU-IPPNU"

Sekian kamu sudah membaca artikel bermanfaat ini mengenai Inilah Sejarah dan Beragam Contoh Kegiatan IPNU-IPPNU di Indonesia.

Komentar anda akan kami tampung lalu langsung kami jawab di artikel yang lain makadari itu update terus blog ini :)
EmoticonEmoticon